Tajuk

Lokal

Islam

Barat

Timur

Sejarah

Jumat, 26 Februari 2016

Dibom AS, Jembatan di Mosul Akhirnya Kembali Normal

Jembatan Kedua menghubungkan dua sisi kota Mosul kembali normal hari ini setelah rusak selama lebih dari sebulan karena pemboman oleh Koalisi AS pada tanggal 1 Januari 2016.
Dewan Pelayanan Umum IS yang memperbaiki jembatan, mengatakan kepada Media Amaq, bahwa jembatan itu rusak sampai 95 % dari total dan perbaikan memerlukan 42 ton baja.
Perlu dicatat bahwa Jembatan Kedua dianggap sebagai bagian penting dari kota Mosul sebagai penghubung ke pusat kota. (Amaq/kabarduniamiliter)
Pin It!

Post Comment

Tidak ada komentar:

Post a Comment


Top