Tajuk

Lokal

Islam

Barat

Timur

Like Us

Sejarah

 Surat kabar Daily Mail mengungkapkan bahwa Barat kini menjadikan negara-negara Afrika, khususnya Afrika Barat, sebagai tempat pembuangan massal jutaan ton perangkat elektronik setiap tahunnya.
Dalam investigasi surat kabar kenamaan Inggris ini menyatakan, “Ribuan perangkat elektronik rusak seperti televisi, komputer, oven microwave, serta lemari es dibuang ke negara-negara Afrika dengan cara ilegal.”
Daily Mail menambahkan, “Mereka sengaja menjadikan negara-negara tersebut sebagai tempat pembuangan sampah raksasa karena mengetahui bahwa daur ulang perangkat ini akan dikenakan biaya tinggi.”
Sementara itu dalam laporan tahunan United Nations University menyatakan bahwa sampah elektronik sepanjang tahun 2014 yang di ekspor ke Afrika menyapai 41 juta ton perangkat elektronik dengan nilai sekitar 34 miliar poundsterling Inggris.
Perlu dicatat bahwa beberapa perangkat elektronik ini mengandung zat beracun seperti timah, merkuri, arsenik dan seng yang kini telah mencemari udara, air, dan bahkan buah-buahan serta sayuran di Afrika Barat. (Dostor/Ram)
Berikut foto-foto tumpukan sampah di negara-negara Afrika;
sampahXelektronikX-X1
sampahXelektronikX-X2
sampahXelektronikX-X3
sampahXelektronikX-X4

Sebarkan Bung!

«
Next
Posting Lebih Baru
»
Previous
Posting Lama

Post Comment

Tidak ada komentar:

Post a Comment


Top